Buku ini mengisahkan berbagai hal yang telah dilalui oleh Ganjar Pranowo sejak kecil hingga sekarang. Melalui buku ini, kita semakin yakin bahwa masih banyak tokoh politik Tanah Air yang patut diapresiasi karena potensi dan totalitasnya dalam membangun negeri. Bagaimanakah kisah jatuh bangun Ganjar Pranowo? Bagaimana cara memimpin hingga begitu fenomenal? Dan apa saja program yang mendapatkan penghargaan hingga diadopsi pemerintah pusat? Temukan semua jawabannya dalam buku ini!
Judul Buku: Ganjar Pranowo: Memimpin Dengan Akrab
Penerbit: C-Klik Media
Penulis: Anom whani wicaksana
ISBN: 9786025992544
Kategori: Tokoh dan Sejarah, Tokoh
Bahasa: Bahasa Indonesia
Dimensi: 13 x 19 cm | Soft Cover
Tebal: 187 hlm | Bookpaper
Harga: 55000