"tahukah engkau?"
kepadaku seorang kakek bertanya
mengacungkan telunjuknya
jauh ke luar dunia
"itu kaki ibumu
dilukis malaikat jutaan abad lalu."
Kumpulan Puisi Umi Kulsum, salah satu dari 4 buku pemenang Hari Puisi Indonesia Indopos 2016. Cetak terbatas oleh penerbit Interlude Yogyakarta. Silakan kalau penasaran seperti apa sih kualitas puisi-puisi yang dinobatkan sebagai buku unggulan HPI oleh penyair Sutardji Calzoum Bachri ini.
Penulis: Umi Kulsum
Penerbit: Interlude, 2018
Kategori: Puisi
ISBN: 978-602-6250-12-4
SKU: BRD19199
Bahasa: Indonesia
Dimensi: 14 x 20 cm l Softcover
Tebal: vi + 74 hlm | Bookpaper
Harga: 53.000