Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2016, Pasal 35 ayat (3) menegaskan bahwa kurikulum Pendidikan Tinggi wajib memuat mata kuliah: Agama, Pancasila, Kewarganegaraan dan Bahasa Indonesia. Oleh karena itu, Pendidikan Pancasila tidak terintegrasi lagi dengan Pendidikan Kewarganegaraan. Buku Pendidikan Pancasila di Perguruan Tinggi ini diharapkan dapat menambah literatur untuk mempelajari Pancasila, baik oleh mahasiswa di perguruan tinggi maupun oleh masyarakat yang ingin mengetahui Pancasila Dasar Negara Republik Indonesia.
Penulis: Drs. Ali Amran, S.H., M.H.
Penerbit: Rajawali Pers, 2016
Kategori: Perguruan Tinggi
ISBN: 9786024250454
SKU: BRD7572
Dimensi: 15x23 cm l Softcover
Tebal: 358 hlm