Kerajaan Majapahit bukan sekadar kerajaan besar yang pernah berdiri di tanah Nusantara, tetapi juga simbol dari kekuatan politik, ekonomi, dan budaya yang menyatukan berbagai wilayah di Indonesia, bahkan hingga ke Asia Tenggara. Perjalanan Majapahit yang penuh dengan kebijaksanaan, kepemimpinan, serta pergolakan internal dan eksternal, memberikan banyak pelajaran berharga yang relevan bagi kehidupan bangsa kita saat ini.
Buku ini berisi perjalanan panjang Majapahit sejak masa kelahiran, kejayaan, hingga kemundurannya, serta bagaimana jejak-jejak peradaban yang ditinggalkan masih dapat kita rasakan hingga kini.
ㅤㅤ
Judul Buku: Sejarah Ringkas Kerajaan Majapahit - Diva Press
Penulis: Pratiwi Utami
Penerbit: Diva Press, 2024
Kategori: Sejarah
SKU: BRD22651
Dimensi: 14x20 cm l Softcover
Tebal: 114 hlm l Bookpaper
Harga: 50.000
Berat: 0.1kg