Christel tergila-gila pada Raldi. Jason tergila-gila pada Andara. Masalahnya? Semua orang yakin kalau Raldi dan Andara adalah endgame. Tapi endgame macam apa kalau mereka bahkan tak pernah benar-benar bersama? Christel dan Jason pun menantang takdir—mereka akan membuktikan bahwa endgame itu cuma mitos. Bahwa cinta bisa diperjuangkan, yang ‘katanya’ ditakdirkan bersama belum tentu tak tergantikan. Rencana mereka berjalan mulus … sampai tiba-tiba semuanya berantakan. Di titik akhir, mereka harus bertanya, jodoh itu soal takdir, atau pilihan?
Penulis: Feli Surya
Penerbit: Elex Media Komputindo, 2025
Kategori: Romance
ISBN: 9786230070129
SKU: BRD23361
Bahasa: Indonesia
Dimensi: 13.5 x 20 cm l Softcover
Tebal: 248 hlm | Bookpaper
Harga: 105.000